NIU NIU
Pengenalan
Niu Niu merupakan permainan populer di China dan Cambodia, permainan terasa sulit pertama kali, tapi jika anda sudah mengerti peraturannya, maka perminan ini sebenarnya sangat menarik dan simpel. permainan ini juga populer diberbagai kasino dan pemain dari Asia.
Mekanisme Permainan
1. Permainan dimulai ketika semua pemain bertaruh pada pasangan yang sudah kami sediakan, pemain bisa bertaruh pada Player 1 sampai 3, juga bisa bertaruh pada pasangan equal atau double.
2. Ketika waktu memasang habis, dealer akan mengeluarkan 1 kartu untuk menentukan urutan pembagian kartu kepada setiap pihak.
3. Dealer akan membagikan 5 kartu kepada setiap sisi, posisi pembagian kartu ditentkan dari kartu pertama yang dealer keluarkan sebagai penentu urutan pembagian.
4. Sistem akan menentukan apakah Player 1 sampai 3 menang melawan Banker sesuai dengan penilaian dari permainan Niu Niu.
5. Ketika terjadi Seri, maka pemenang ditentukan dari rangking kartunya.
6. Ketika terjadi Seri dalam hal nilai dan ranking kartunya, maka pemenang ditentukan melalui lambang kartunya.
Peraturan
Permainan ini dibawakan oleh Dealer
1. 52 buah kartu digunakan untuk permainan, deaer akan mengocok kartu disetiap periode sebelum permainan dimulai.
2. Setiap sisi akan dibagikan 5 buah kartu
3. 3 dari 5 kartu dengan total nilai 10 atau kelipatan 10 disebut sebagai "Niu/Bull".
4. 3 dari 5 kartu dengan total nilai kurang dari 10 atau kelipatan 10 disebut sebagai "No Niu/No Bull".
5. 2 kartu terakhir nilainya akan diambil sebagai point.
6. Ketika anda bertaruh di double, maka sisa chip anda sekarang harus lebih besar atau sama dengan 5 kali jumlah taruhan yang anda pasang.
7. Jika 2 kartu terakhir bernilai melibihi 10, maka nilai yang diambil amenjadi point adalah digit kedua dari nilai tersebut. Contoh : 13 berarti 3 point.
8. Nilai untuk setiap karu ; As = 1, 2-9 = pip value, 10 and face card = 0. (Present as table)
Urutan pembagian kartu
Tipe kartu
Ranking Kartu
Pembayaran